Jasa Pengujian Laboratorium
Lapitaya telah dipercaya dalam berbagai uji dan analisis laboraturium tanah dan air. Sejak tahun 2019 Lapitaya telah tersertifikasi ISO, yang menjadi jaminan mutu terkait Kualitas, Keselamatan, dan Lingkungan sistem manajemen, sehingga mampu memberikan hasil yang berkualitas.